Link Pengumuman Hasil SKD CPNS/PPPK Kabupaten Padang Pariaman 2021, Ini Caranya

×

Link Pengumuman Hasil SKD CPNS/PPPK Kabupaten Padang Pariaman 2021, Ini Caranya

Bagikan berita
Ilustrasi Pegawai Pemerintah
Ilustrasi Pegawai Pemerintah

HALONUSA.COM - Pada artikel ini terdapat link dan cara melihat pengumuman hasil seleksi kompetensi dasar (SKD) CPNS/PPPK Kabupaten Padang Pariaman tahun 2021.

Sesuai jadwal yang tertuang dalam Surat Edaran (SE) BKN Nomor 5587 Tahun 2021, pengumuman hasil SKD CPNS/PPPK disampaikan pada 17 sampai 18 Oktober 2021.

Para peserta yang telah mengikuti SKD CPNS Kabupaten Padang Pariaman, dapat melihat pengumuman hasil secara online. Baik itu di situs SSCN, maupun situs resmi Kabupaten Padang Pariaman.

Diketahui Kabupaten  Padang Pariaman  telah melaksanakan ujian Seleksi Kemampuan Dasar (SKD) CPNS 2021 dilaksanakan Pada tanggal 13 Oktober  sampai dengan 14 Oktober 2021.

Yang berlokasi di kampus Universitas Putra Indonesia Yayasan Perguruan Tinggi Komputer (UPI YPTK) Kota Padang, Provinsi Sumatera Barat (Sumbar).

Kabupaten Padang Pariaman membuka CPNS rincian 351 formasi CPNS dan PPPK tersebut yaitu 298 tenaga guru, 20 tenaga kesehatan dan 33 tenaga teknis

Terhitung ada 1.776 orang orang peserta yang mengikuti CPNS Kabupaten Padang Pariaman. Untuk menghindari kerumunan di masa pandemi Covid19 dengan protokol kesehatan.

Sebelum pengumuman hasil SKD disampaikan, peserta perlu memahami cara, panduan, dan link pengumuman hasil SKD CPNS Kabupaten Padang Pariaman 2021 di bawah ini.

Link Pengumuman Hasil SKD CPNS Kabupaten Padang Pariaman:

Bagikan

Berita Terkait
Terkini