KUR Bank Nagari 2023, Ini Syarat Pengajuan, Bunga dan Tabel Angsuran Pinjaman

×

KUR Bank Nagari 2023, Ini Syarat Pengajuan, Bunga dan Tabel Angsuran Pinjaman

Bagikan berita
Ilustrasi KUR Bank Nagari
Ilustrasi KUR Bank Nagari

Bisa dikatakan bahwa KUR super mikro bank Nagari sangat cocok bagi nasabah yang hendak membuat UMKM baru disaat sudah memiliki bisnis produktif lainnya.

Untuk mengajukan pinjaman KUR Bank Nagari ini, tentunya dibutuhkan beberapa persyaratan yang perlu kamu lengkapi.

Berikut syarat yang harus dilengkapi untuk mengajukan pinjaman KUR Bank Nagari ini.

Syarat KUR Bank Nagari

1. WNI Sumatera Barat serta berdomisili di area pelayanan bank Nagari.

2. Memiliki usaha UMKM produktif yang telah berjalan sekurang-kurangnya 6 bulan.

3. Bisnis telah mempunyai surat keterangan resmi.

4. Tidak sedang menerima KUR perbankan lain.

5. Tidak masuk daftar hitam BI (SLIK OJK).

6. Memiliki jaminan selain usaha jika menginginkan plafon besar.

Syarat khusus KUR super mikro

– Belum pernah menerima layanan KUR dari bank manapun.

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini